Dalam rangka menggairahkan kembali industri pariwisata di Indonesia, pemerintah baru-baru ini menunjuk sejumlah tokoh muda berprestasi yang juga aktif berkiprah di media sosial sebagai perintis perjalanan wisata di masa pandemi. Para tokoh yang sering dijuluki selebriti media sosial atau social influencer ini bertugas memperkenalkan bagai...
Dinas Pariwisata (Dispar) Provinsi Banten meminta kabupaten/kota memperketat pelaksanaan protokol kesehatan di objek-objek wisata selama pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di wilayah Banten.Kepala Bidang Pengembangan Destinasi Wisata Dispar Banten, Faundra Bayu Adjie di Serang, Senin, mengatakan protokol kesehatan itu dilakukan den...
Pertemuan antara Asosiasi Pariwisata Nasional dengan kementerian pariwisata & ekonomi kreatif ( asparnas & kemparekaf ) hari senin 31/08/2020 di ruang kerja menteri Parekraf Ri, Wishnutama Kusubandio membahas issu krusial tentang industri pariwisata disaat terlanda pandemi covid-19 serta bagaimana tetap bisa mendenyu...
Pemerintah melalui Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemparekraf) terus berupaya membangkitkan kembali sektor pariwisata. Salah satunya upayanya dengan mengandalkan potensi alam dan mengairahkan olahraga untuk memancing wisatawan datang dan mengunjungi destinasi wisata."Ajang olahraga internasional bisa menjadi daya tarik pariwisata Indon...
Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif mengapresiasi pelaksanaan Virtual Festival Indonesia Perth 2020 yang digelar secara daring dalam mendorong penguatan citra dan promosi pariwisata Indonesia di luar negeri, terutama Australia.Acara yang diinisiasi oleh Konsulat Jenderal Repulik Indonesia di Perth, A...
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wishnutama Kusubandio mengatakan, pelaksanaan protokol kesehatan berbasis CHSE menjadi kunci keberhasilan dalam upaya pemulihan pariwisata nasional. Karenanya selama pandemi Covid-19, perubahan perilaku wisatawan sangat dibutuhkan.“Kunci keberhasilan pariwisata...
Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif menyatakan siap menggarap wisata olahraga (sport tourism) menjadi salah satu segmentasi yang akan difokuskan untuk digarap dan dikembangkan dalam upaya membangkitkan kembali sektor pariwisata dan ekonomi kreatif pascapandemi Covid-19.Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wishnutama men...
Dalam rangka mendukung pulihnya pariwisata di Provinsi Banten, Damri sebagai perusahaan transportasi milik Negara, berkewajiban untuk mendukung penuh mobilitas menuju kawasan wisata nasional. Damri sendiri menghadirkan rute menuju ke Pantai Tanjung Lesung, yang berada di Provinsi Banten. Pantai yang terletak di ujung Banten ini, kini sudah b...
Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) mendukung penyelenggaraan kegiatan Indonesia Corporate Travel and Mice (ICTM) 2020. Pagelaran ini dianggap sebagai salah satu upaya untuk menggerakkan kembali perekonomian Indonesia lewat kegiatan kegiatan Meeting, Incentive, Convention,...
Sektor pariwisata sangat terpengaruh dengan pandemi corona Covid-19. Pergerakan manusia menjadi sangat terbatas hingga membuat sepi pengunjung destinasi wisata.Untuk itu, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) menghadirkan "Indonesia Care". Hal ini adalah sebuah komitmen atau pesan dari Indonesia bersama seluruh s...
Sebuah makam yang tak biasa berada di lingkungan Karangasem, Kelurahan Pancur, Kecamatan Takatan, Kota Serang, Banten. Makam tersebut memiliki panjang 8 meter. Melansir Suara.com, warga sekitar menyebut bahwa makam panjang itu miliki Ki Mas Dawa. Selain memiliki panjang kurang lebih 8 meter, di makam itu juga terdapat tiga batu nisan yang namanya...
Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) menyatakan ada tiga program yang jadi fokus pengembangan dan pemulihan sektor pariwisata dan ekonomi kreatif di tahun anggaran 2021. Terkait tiga program yang masuk dalam rancangan kerja dan anggaran tahun 2021, Kemenparekraf memperoleh persetujuan pagu indikatif untuk tahun 2021 sebe...
Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif siap memfasilitasi masyarakat yang memiliki ide kreatif untuk solusi digital di sektor pariwisata dan ekonomi kreatif (parekraf) melalui program nyatakan.id.Nyatakan.id adalah program Kemenparekraf untuk mewujudkan ide solusi digital ber...
Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif dan Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/ Baparekraf) menilai voluntourism sebagai salah satu tren wisata baru yang potensial untuk mendukung pengembangan destinasi wisata di Indonesia.Deputi Bidang Produk Wisata dan Penyelenggara Kegiatan (Events), Rizki Handayani, Sabtu (29/8), mengatakan...
Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif dan Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/ Baparekraf) menilai voluntourism sebagai salah satu tren wisata baru yang potensial untuk mendukung pengembangan destinasi wisata di Indonesia.Deputi Bidang Produk Wisata dan Penyelenggara Kegiatan (Events), Rizki Handayani, Sabtu (29/8), mengatakan...
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menggencarkan pembangunan di Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) super prioritas dalam rangka mempercepat kebangkitan pariwisata di era normal baru. Kepala Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah (BPIW) Kementerian PUPR Hadi Sucahyono mengatakan pariwisata memang menjadi salah sa...
Pemerintah Provinsi Banten mulai berupaya membangkitkan kembali geliat pariwisata di wilayahnya. Obyek-obyek wisata yang ada di sana diizinkan kembali buka dengan syarat harus siap menerapkan protokol kesehatan secara konsisten.Setelah sempat tutup, obyek-obyek wisata di Provinsi Banten kini sudah mulai dibuka kembali. Pelaksana Tugas Kepala Dinas...
Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif sedang menyiapkan sederet rencana untuk membangkitkan kembali dunia pariwisata. Di dalamnya, sedang digodok pemberian diskon dan program serupa.Menparekraf Wishnutama Kusubandio menjelaskan hal itu saat mendapat pertanyaan dari salah satu follower akun Instagram Garuda Indonesia dalam perbincangan dengan D...
Saat ini, UKM kreatif adalah salah satu hal yang bisa membantu perekonomian Indonesia. Semakin banyak usaha seperti ini muncul maka semakin baik keadaan kita. Dalam hal ini, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif mendukung penyelenggaraan kegiatan "Adira Finance Festival Kreatif Lokal 2020”. Kegiatan in...
Berbagai upaya dilakukan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) untuk membangkitkan kembali dunia pariwisata Indonesia. Salah satunya dengan mengadakan Festival Kreatif Lokal 2020 (FKL 2020).Bersama PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk. (Adira Finance), mereka meresmikan nota kesepahaman untuk meny...